Spesifikasi Foto Visa Malta Terbaru dan Resmi yang Wajib Diketahui
Spesifikasi Foto Visa Malta – Pengajuan visa Malta membutuhkan kelengkapan dokumen yang sangat spesifik, termasuk foto visa yang sesuai standar internasional. Kesalahan pada foto dapat menyebabkan penundaan, bahkan penolakan visa. Untuk itu, penting bagi pemohon untuk memahami spesifikasi foto visa Malta yang benar sejak awal.
CV. Amanah Rukun Barokah, sebagai penyedia layanan visa terpercaya, hadir memberikan informasi lengkap dan layanan pendampingan untuk memastikan foto visa Malta Anda sesuai persyaratan resmi kedutaan.
Ukuran dan Format Foto Visa Malta

Agar foto Anda di terima oleh pihak Kedutaan Malta, berikut adalah spesifikasi teknis yang WAJIB di penuhi:
- π Ukuran foto: 35 mm x 45 mm
- πΈ Wajah harus terlihat jelas, mulai dari ujung atas kepala sampai dagu
- π² Latar belakang: putih polos tanpa pola atau bayangan
- π€ Ekspresi wajah: netral (tidak tersenyum, tidak tertawa)
- ποΈ Mata terbuka penuh dan menghadap kamera langsung
- π§’ Tidak memakai topi atau penutup kepala, kecuali untuk alasan agama
- πΆοΈ Tanpa kacamata hitam atau lensa reflektif
- π· Resolusi tinggi, tanpa efek, noise, atau blur
- π Foto di ambil dalam 6 bulan terakhir
Silahkan Hubungi Customer Service kami untuk info lebih lengkap tentang dokumennya https://wa.me//+6285870044612
Kesalahan Umum yang Harus Di hindari
Beberapa foto sering di tolak karena:
β Latar belakang berwarna atau bergambar
β Kepala terlalu kecil atau terlalu besar
β Terlalu banyak bayangan di wajah
β Wajah miring atau tidak simetris
β Kualitas gambar buruk (kabur, terlalu gelap, terlalu terang)
Agar tidak mengalami hal ini, sebaiknya gunakan jasa foto profesional atau konsultasikan terlebih dahulu kepada tim kami.
Tips Tambahan untuk Foto Visa Malta

- Di sarankan memakai pakaian gelap polos agar kontras dengan latar belakang
- Gunakan pencahayaan alami untuk hasil terbaik
- Jika Anda memakai hijab atau penutup kepala, pastikan wajah terlihat dari dagu hingga dahi
Silahkan Hubungi Customer Service kami untuk info lebih lengkap tentang dokumennya https://wa.me//+6285870044612
Mengapa Memilih CV. Amanah Rukun Barokah?
Kami sudah berpengalaman menangani ratusan aplikasi visa termasuk visa Malta dari berbagai kategori. Salah satu nilai plus dari layanan kami adalah:
- β Konsultasi gratis untuk spesifikasi dokumen, termasuk foto visa
- β Pemeriksaan dokumen sebelum pengajuan ke kedutaan
- β Panduan dan template foto visa Malta terbaru
- β Rekomendasi studio foto yang sesuai standar kedutaan
- β Pendampingan pengajuan visa dari awal hingga tuntas